Trik Cara Belajar Gitar Dengan Cepat Hanya 5 Hari

Ketika anda ingin segera menguasai cara belajar gitar dengan cepat, maka anda memerlukan sebuah planning atau rencana dalam proses anda belajar cara bermain gitar dengan tepat. Dengan anda memiliki sebuah panduan yang tepat, maka hal itu bisa membantu Anda mencapai tujuan. 

Untuk anda yang merupakan pemula dalam bermain gitar, saya akan membagikan beberapa trik yang bisa membantu anda untuk mempelajari cara belajar gitar dengan cepat bahkan anda dapat menguasainya dalam beberapa hari jika anda sungguh sungguh.

Dengan mengikuti trik ini akan memberikan kemudahan bagi anda ketika belajar gitar.

cara belajar gitar dengan cepat

Cara Belajar Gitar Dengan Cepat

Mempelajari teori bermusik

belajar gitar

Sangat penting bagi anda yang ingin cara belajar gitar dengan cepat untuk segera mempelajari teori musik. Hal ini bermanfaat untuk mengatasi mungkin anda bingung tentang sebuah notasi dan chord gitar, jika anda sudah menguasai teori musik maka anda tidak lagi akan kebingungan karena anda sudah memiliki ilmunya. 

Gitar  yang tepat untuk pemula

cara bermain gitar

Ini hampir sama pentingnya dengan mempelajari teori musik ketika anda menginginkan cara belajar gitar dengan cepat yaitu dengan memiliki sebuah gitar yang tepat bagi pemula. Beberapa produsen gitar yang ada di dunia ini misalnya Yamaha, Ibanez, Epiphone atau Gibson.

Anda harus jeli ketika memilih sebuah gitar yang digunakan untuk anda belajar. Ini dapat membantu anda untuk membangun sebuah kepercayaan diri dikarenakan dengan gitar yang tepat maka anda akan lebih mudah untuk memainkan beberapa kunci dan not. Ini sangat penting bagi anda yang ingin sebuah cara belajar gitar dengan cepat.

Fokus pada beberapa chord di awal

cara belajar gitar dengan cepat

Ini adalah langkah utama dalam cara belajar gitar dengan cepat. Pastikan anda fokuskan latihan bermain gitar anda pada beberapa kunci sederhana . Kunci sederhana yang lazim digunakan dan dipelajari pemula adalah kunci A, Am, C, D, E, Em dan G, kunci kunci tersebut sangatlah mendasar dan wajib anda kuasai.

Anda juga dapat belajar kunci B dan F, tetapi kedua kunci tersebut sedikit lebih sulit dari kunci yang tadi.

Hal ini dapat membantu anda untuk melancarkan strumming ataupun perpindahan kunci, selain itu juga karena banyak lagu bisa dimainkan dengan menggunakan kunci kunci gitar tersebut. Sebuah porsi atau seberapa lama anda latihan juga sangat mempengaruhi hasil akhir dalam cara belajar gitar dengan cepat yang anda inginkan. 

Berlatihlah dengan porsi yang cukup dan lakukanlah sesering mungkin, dengan hal ini maka jari jari dan otak anda akan terbiasa dengan alat musik ini dan hal itu akan membuat anda cepat menguasainya.

Seperti yang sudah saya katakana sebelumnya, tentang cara belajar gitar dengan cepat, diperlukan sebuah konsistensi dari dalam diri anda untuk bisa menguasai alat musik gitar, tidak mudah untuk bisa dengan lancar anda memainkannya jika anda tidak memiliki konsistensi dalam berlatih.

Anda benar-benar harus fokus dan memiliki pemahaman yang jelas tentang musik dan tidak lupa yaitu prakteknya. Itulah beberapa trik yang dapat saya bagikan, semoga cara belajar gitar dengan cepat ini memberikan manfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel